Cara Memasak Roti Tawar Motif (ulen tangan) Legit dan Nikmat

Roti Tawar Motif (ulen tangan).

Roti Tawar Motif (ulen tangan) Cara membuatnya cukup mudah Roti Tawar Motif (ulen tangan) menggunakan 11 bahan dan 6 langkah. Berikut cara membuat nya.

Bahan yang diperlukan Roti Tawar Motif (ulen tangan)

  1. Dibutuhkan ๐ŸBahan biang :.
  2. Dibutuhkan 1 sdt fermipan.
  3. Dibutuhkan 1 sdt gulpas.
  4. Dibutuhkan 150 air hangat.
  5. Dibutuhkan ๐ŸBahan roti :.
  6. Siapkan 400 gr tepung terigu๐Ÿ”ผ.
  7. Siapkan 1 butir telur.
  8. Dibutuhkan 3 sdm gulpas.
  9. Siapkan 2 sdm susu bubuk plain.
  10. Siapkan 1 sdt garam.
  11. Dibutuhkan 2 sdm palmia.

Langkah Pembuatan Roti Tawar Motif (ulen tangan)

  1. Buat biang dahulu : campur gulpas ragi dan air hangat aduk tnggu smp berbuih, di wadah lain campur tepung, gulpas, susu, telur dan tuang biang aduk rata pke sendok aduk smp tercampur aja, masukkan palmia dan garam.
  2. Uleni pke tangan sampe kalis / ga lengket dan gak kering jg ya adonan msh lembab. Bagi menjadi 2 yg 1 beri pewarna (dri resep asli pke coklat bubuk, sy ga ada jd pke yg ada aja).
  3. Diamkan kurleb 1 jam kalau sdh mengembang bagi masing2 5/6 bagian ya, jd semua ada 10 / 12.
  4. Ambil 1 adonan plain gilas memanjang (sy pke tangan aja) lakukan seperti di foto gulung dan susun dlm loyang roti yg sdh diolesi mentega dan tepung (sy pke loyang bronis 30x10) diamkan lg selama 1 jam (bagian atas sy tutup pke rak / loyang yg dpt dari oven lalu sy tiban atasnya biar gak mbludak๐Ÿ˜‚๐Ÿ˜‚).
  5. Panaskan Panggangan, lalu panggang pke api sedang selama 30 menit rak bawah kemudian sy pindah rak tengah (soalnya atas ga muat karna kegedean jd ditengah) panggang kurleb 10 menit / smp warna coklatnya cukup. Setelah matang olesi mentega, biarkan suhu ruang lalu potong2 dan simpan.
  6. .

Subscribe to receive free email updates:

0 Response to "Cara Memasak Roti Tawar Motif (ulen tangan) Legit dan Nikmat"

Posting Komentar